Bola
Kura-Kura in My Heart
Oleh
: Solehah Dwi P.
Kata Pengantar
Puji
syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, berkat rahmat dan karunia-Nya
penulis dapat menyusun novelette ini yang
berjudul Bola Kura-kura In My Heart untuk memenuhi tugas Bahasa
Indonesia.
Terima
kasih penulis tujukan kepada kedua idola penulis Kim Jong Woon/Yesung & Ravi
Murdianto yang telah memberikan inspirasi bagi penulis. Karena Yesung
& kak Ravi, penulis mempunyai ide untuk menggabungkan tema antara K-Pop vs Sepak bola. Terima kasih juga
kepada kak Vina Nur Jayanti kekasih dari kak Ravi Murdianto yang telah
memberikan ijin penulis untuk menggunakan nama mereka yang dijadikan tokoh
utama dalam cerita novelette ini. Terima
kasih juga kepada Guru Bahasa Indonesia Ibu Indra Hermarita,S.Pd. yang telah
memberikan tugas menyelesaikan novelette
ini sehingga penulis dapat menyalurkan aspirasi karya sebagai seorang penulis yang
sebelumnya belum pernah diasah. Tak lupa terima kasih penulis tujukan untuk teman-teman
yang tak mungkin penulis sebutkan satu persatu yang senantiasa men-support penulis. Serta yang paling
penting terima kasih banyak penulis tujukan kepada kedua Orang Tua penulis yang
telah memberikan dukungan sepenuh hati kepada penulis.
Dengan adanya novelette ini, penulis
mengharapkan kritik yang bersifat membangun untuk menjadikan novelette ini
lebih sempurna untuk karya penulis selanjutnya, insya’Allah. Semoga
novelette ini bermanfaat dan banyak memberikan inspirasi kepada para pembaca.
Penyusun
Solehah
Dwi P.
Daftar Isi
Tidak ada komentar:
Posting Komentar